Seru juga pertama nyoba game ini. Gameplaynya simple, kita hanya diharuskan untuk mengumpulkan banana yang ada menggunakan karakter kingkong, serta harus melewati bermacam - macam rintangan.
Tidak terdapat virtual pad di layar, semua gerakan menggunakan gesture seperti loncat, turun, dan saat melakukan Dash. Tested di Nexus 7, rate 8.5 / 10.
Posting Komentar